Selasa, 01 Oktober 2013

ikan aquascape (fauna aquascape)

pada umumnya di aquascape menggunakan jenis ikan yang tidak agresif dan tidak memakan tumbuhan, dan kebanyakan ikan berukuran kecil
Ada jenis ikan pembersih aquascape yang bisa anda gunakan serta anda pelihara di dalam aquascape anda. Diantaranya :

1. Ikan CAE ( chinese alga eater )


  Ikan CAE ini sering dijuluki sebagai ikan lemon. Jenis ikan ini adalah jenis ikan pemakan herbivora. Ikan ini khusus digunakan untuk memakan lumut-lumut yang terdapat pada kaca aquascape anda dengan ukuran lumut yang bisa mencapai 28cm panjangnya. Warna ikan lemon ini kuning yang tidak terlalu menyala. Atau bisa juga putih tapi agak kekuning-kuningkan. Jenis ikan ini adalah ikan yang akan sangat membantu anda dalam membersihkan lumut yang hidup dengan liar di sekitar kaca aquarium. Lucunya, ikan ini sering disebut dengan ikan jail karena sifatnya yang kerap mengganggu atau mencolek ikan-ikan lain yang hidup di dalam aquascape yang sama dengan ikan lemon tersebut. Dan ia senang hinggap di tubuh ikan yang ukurannya sebesar ikan mas koki.

2.Ikan SAE ( siamese algae eater )



Jenis ikan pembersih aquascape yang berikutnya adalah ikan yang dinamakan dengan ikan SAE. Ikan ini adalah jenis ikan pemakan herbivora sama dengan ikan CAE. Ikan ini juga dianggap sebagai ikan yang sangat mudah dipelihara. Jika terdapat banyak moss di dalam aquascape, maka moss tersebut bisa menjadi makana ringan ikan tersebut. Namun ia juga mengkonsumsi lumut dan alga yang terdapat pada aquascape.


3. Ikan TETRA



Tidak ada komentar:

Posting Komentar